Namun sebelum kita mengoprek-oprek kode html blog kita alangkah baiknya kita untuk mendownload/ coppas terlebih dahulu xml template blog kita.
Caranya dengan mendownload kode xml seperti yang terlihat pada gambar dibawah ini : kemudian sebelum kita memulai mengutak-atik lagi kita pikirkan terlebih dahulu konsep seperti apakah yang ingin kita tembak sebagai keyword utama serta deskripsi keterangan untuk blog kita tercinta, contohnya seperti blog yang sekarang Anda lihat ini jika di serach dengan menggunakan bung Google akan menampakkan keyword yang ditanam pada page html template yang digunakan seperti ini screenshotnya :
kalau kita sudah siap dengan keyword-keyword untuk blog kita , ayo mulai mengopreknya...
Adapun langkah-langkahnya seperti ini :
1. LOG IN di akun blogger.com
2. Klik Layout/ Tata letak
3. Klik Edit Html
4. Cari kode <head> , maka dibawahnya kita akan menemukan kode seperti ini
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
5. Setelah kita menemukan kode tersebut, mari kita ubah kode itu menjadi kode seperti ini
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
</b:if>
<meta content='Ubah dengan deskripsi anda | ubah dengan deskripsi anda | ubah dengan deskripsi anda' name='description'/>
<meta content='Ubah dengan keyword anda | ubah dengan keyword anda' name='keywords'/>
<meta content='adsense�' name='Author'/>
<META CONTENT='EN' HTTP-EQUIV='Content-Language'/>
<META CONTENT='Global' NAME='distribution'/>
<META CONTENT='1 days' NAME='revisit-after'/>
<meta content='1BMpDzvVAwN26BIxx98vN2FSQwQcIXzm6Pusbt91QSw=' name='verify-v1'/>
<META content='54d0a4342857df7a' name='y_key'/>
<meta content='index,follow' name='robots'/>
<meta content='text/html; charset=UTF-8' http-equiv='Content-Type'/>
<meta content='true' name='MSSmartTagsPreventParsing'/>
<meta content='blogger' name='generator'/>
<meta content='9BC9169060' name='blogcatalog'/>
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>
untuk jumlah deskripsi/keyword bisa secukupnya saja, sesuai yang kita inginkan. kita bisa ubah kode yang berwarna merah untuk keyword dan deskripsi/keyword blog kita...
6. SAVE
SELESAI
Kini blog anda akan lebih terarah dan mudah didetek oleh mbah google
PS :
bila ada kesulitan ataupun saya keliru dalam menuliskan kode-kode diatas silahkan komen saja yah... thanks... Bye (")
No comments:
Post a Comment